Bagaimana jika suatu hari kita kehabisan pulsa dan berhubung sudah malam maka tidak bisa keluar untuk membelinya? Atau kita harus pergi keluar negeri dan repot dengan urusan mengisi pulsa?
Ada solusi jitu yang bisa dilakukan di tengah situasi seperti itu, yaitu dengan memanfaatkan sebuah software dan koneksi internet.
FreeSMS, sebuah software kirim pesan yang memanfaatkan layanan gratis dari for-ever.us dapat menghemat pengeluaran pulsa kita.
Dengan software ini kita dapat mengirimkan pesan singkat (sms) ke nomer hp orang lain, selama kita terhubung dengan internet.
Jadi buat yang tidak punya pulsa atau sedang di luar kota/negeri dan perlu menghubungi seseorang, bisa memanfaatkan software ini.
0 komentar:
Posting Komentar